Postingan

PRINSIP-PRINSIP KONSELING KELUARGA

Gambar
1.     Pengertian Keluarga Keluarga adalah dua atau lebih individu yang hidup dalam satu rumah tangga karna adanya hubungan darah, perkawinan,atau adopsi. Mereka saling berinteraksi satu dengan yang lain, mempunyai peran masing-masing dan menciptakan serta mempertahankan suatu budaya (Bailon dan Maglaya,1978). Keluarga adalah suatu ikatan persekutuan hidup atas dasar perkawinan antara orang dewasa yang berlainan jenis yang hidup bersama yang sudah sendirian dengan atau tampa anak-anak, baik anak sendiri atau adopsi dan tinggal dalam satu atap. Menurut Deperteman Kesehatan RI, 1988. Keluarga merupakan unit terkecil dari masyarakat yang terdiri dari kepala keluarga dan beberapa orang yang berkumpul dan tinggal disuatu tempat di bawah satu atap dalam keadaan saling ketergantungan. Keluarga (dalam arti rumah tangga) menurut islam jelas-jelas merupakan suatu ikatan yang baru akan terbentuk manakala telah melalui (akad) perjanjian nikah. Islam tidak mengakui kehidu...

Teknik dalam Konseling

Gambar
Macam-Macam Teknik Bimbingan dan Konseling    Bimbingan dan Konseling membutuhkan teknik dalam melakukan pelayanan konseling kepada kliennya. Diperlukan pembiasaan terhadap macam-macam teknik yang ada supaya konselor mahir dalam kerja praktik. Di samping itu, diperlukan keberanian dalam memperaktikkan macam-macam teknik yang ada, supaya ada pengalaman dari berbagai teknik. A.                  Teknik Umum Konseling I Teknik umum merupakan teknik konseling yang lazim digunakan dalam tahap-tahap konseling dan merupakan teknik dasar konseling yang harus dikuasai oleh konselor. Untuk lebih jelasnya, berikut ini akan disampaikan beberapa jenis teknik umum. 1.                    Perilaku Attending Perilaku attending disebut juga perilaku menghampiri klien. Hal ini mencangkup komponen kontak mata, bah...